Harga Cat Tembok Propan Ukuran 1 – 25 Kg

Posted on
cat propan

Jenis-Jenis Cat Propan

Saat ini ada banyak sekali jenis cat Propan yang bisa kita temui dengan mudah di pasaran. Setiap jenis cat Propan sudah pasti mempunyai keunggulan dan fungsi yang berbeda-beda. Berikut ini adalah jenis-jenis cat Propan yang harus Anda ketahui:



  1. Cat Propan 25 Kg

Cat Propan 25 Kg

Cat Propan 25 Kg adalah jenis cat Propan yang memiliki volume atau berat paling besar. Salah satu produk ini adalah Propan Eco Gypsum Acrylic Emulsion Paint for Gypsum Board EE. Cat jenis 25 kg ini merupakan cat yang digunakan khusus untuk interior yang memiliki berbagai macam pilihan warna dan hanya digunakan khusus untuk pengecatan gypsum ataupun plafond.

Disamping itu, jenis cat Propan 25 kg ini mempunyai daya rekat yang sangat baik sehingga mampu bertahan dalam jangka waktu yang cukup lama. Bahkan cat Propan 25 kg ini tersedia dalam pilihan warna yang sangat beragam dan pastinya bisa Anda sesuaikan sendiri dengan kebutuhan.

  1. Cat Propan Decorlotus 2.5 Kg

Cat Propan Decorlotus 2.5 Kg

Jenis cat selanjutnya adalah Cat Propan Decorlotus 2.5 kg. Cat ini hanya digunakan khusus untuk interior, dibuat dari bahan dasar teflar feluro polimer yang mempunyai kelebihan tidak mudah terkena debu dan kotoran serta mudah sekali untuk dicuci apabila ada noda yang menempel di permukaan yang sedang di cat.

Cat Propan jenis ini bisa diimplentasikan di beberapa seperti di tembok bata, tripleks, kayu, plesteran semen, beton, gypsum, dan lain sebagainya. Keunggulan yang dimiliki oleh jenis cat Propan ini adalah memiliki ketahanan terhadap segala macam gesekan, tidak berbau, ramah lingkungan, daya sebar luas, dan juga daya tutup baik.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *