Harga Etalase Kaca Berbagai Macam Ukuran

Posted on
etalase kaca

Baca Juga: Harga Dan Model Kursi Sofa Minimalis

Etalase Kaca Sederhana

etalase kaca sederhana



Seperti yang kita tahu bahwa kaca merupakan salah satu bahan material yang gampang pecah, tetapi kaca mempunyai nilai estetika. Telebih jika Anda menggunakan jenis kaca yang tidak biasa seperti kaca patri, kaca painting, ataupun kaca hias yang lainnya.

Hal tersebut tentu akan semakin memperindah tampilannya. Selain itu juga dapat menambah estetika ruang dimana kaca tersebut ditempatkan. Sehingga nantinya tidak hanya memiliki fungsi sebagai tempat penyimpanan saja, tetapi juga sebagai pemanis ruangan.

Jadi dalam hal ini Anda tidak harus menggunakan kaca bening, tetapi juga bisa disesuaikan dengan fungsinya supaya privasi tetapi terjaga dan terlihat indah untuk dipandang. Seperti misalnya untuk tempat menyimpan pakaian, maka Anda bisa menggunakan kaca warna atau kaca jenis reflektive. Dengan demikian isi dari etalase tersebut tidak akan terlihat sehingga perivasi Anda nantinya akan lebih terjaga.

Etalase Kaca untuk Dekorasi

etalase kaca sebagai tempat menyimpan barang

Sedangkan untuk penyimpanan benda-benda unik di ruang tamu ataupun keluarga, Anda bisa memberikan sentuhan kaca hias di kedua sisinya.

Apabila Anda tertarik menggunakannya untuk menjadi tempat penyimpanan di rumah, maka Anda bisa langsung berkunjung ke tempat pembuatannya. Jangan sampai lupa untuk mengukurnya terlebih dahulu mulai dari lebar, panjang, dan tingginya.

Pengukuran ini dilakukan dengan tujuan supaya nantinya bisa pas pada saat ditempatkan di ruang yang dimaksud. Disamping itu, sesuaikan juga dengan kebutuhan untuk ketinggian dalam setiap lapis raknya, supaya bisa difungsikan lebih maksimal.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *