Harga Glasswool Per Meter Persegi Dan Roll

Posted on


Kelebihan Menggunakan Glasswool

penggunaan glasswool



Glasswool adalah sebuah bahan peredam panas yang terdiri dari lembaran-lembaran yang memiliki bentuk mirip seperti selimut dan berwarna kuning. Penggunaannya terbukti dapat memberikan banyak sekali keuntungan bagi Anda yang sudah menggunakannya. Berikut ini adalah keuntungan yang bisa Anda dapatkan saat menggunakan glasswool:

  1. Hemat Energi

Penggunaan glasswool sebagai peredam panas sudah pasti akan menghemat energi di rumah Anda dan membuat rumah menjadi sejuk. Memang dapat menghemat energi karena Anda tidak perlu lagi untuk memasang AC yang tentunya bisa membuat biaya tagihan listrik Anda menjadi melonjak dalam setiap bulannya.

  1. Hemat Biaya

Glasswool yang digunakan sebagai peredam panas memiliki harga yang jauh lebih murah jika dibandingkan dengan penggunaan alat pendingin ruangan seperti kipas angin dan AC. Selain bisa membuat tagihan listrik yang sangat melonjak, untuk membeli peralatan pendingin ruangan ini dibutuhkan biaya yang cukup mahal dan sangat tidak efektif karena tidak bisa mencakup satu ruangan.

  1. Memberikan Kenyamanan Bagi Penghuni Ruangan

Glasswool bisa membuat ruangan terasa lebih sejuk dan adem karena sifat dasarnya yang dapat menyerap panas. Dengan begitu maka pera penghuni rumah akan merasa semakin nyaman karena mereka dapat melakukan berbagai aktivitasnya dengan lancar tanpa terganggu oleh panas.

  1. Memberikan Daya Tahan Bangunan Semakin Meningkat

Keuntungan terakhir yang bisa Anda dapatkan saat menggunakan glasswool adalah memberikan daya tahan bangunan semakin meningkat. Penggunaan material glasswool di setiap banguan dapat meningkatkan ketahanan dari bangunan itu sendiri seperti misalnya ketahanan terhadap api.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *