Harga Pintu Kamar Mandi PVC, Aluminium Lengkap

Posted on
Pintu Kamar Mandi

  1. Pertimbangkan Arah Penutup Pintu

Kamar mandi adalah sebuah ruang yang mempunyai fasilitas sangat padat. Mulasi dari adanya bak mandi, wastafel, kakus, bak mandi atau lain sebagainya. Oleh karena itu penting sekali untuk mempertimbangkan arah penutup pintu supaya bisa berfungsi sebagaimana seharusnya.



Pintu kamar mandi yang paling tepat dan efektif untuk digunakan dalam kamar mandi adalah pintu geser. Selain tidak terlalu rumit, pintu kamar mandi jenis geser akan menghemat ruang.

  1. Pilih Pintu Kamar Mandi yang Sudah Satu Set dengan Kusen

Apabila Anda memilih furniture jenis ini maka keuntungan yang Anda dapatkan adalah mempermudah proses instalasi pada pintuk kamar mandi. Tetapi apabila mempunyai rencana untuk mengganti pintu kamar mandi pada masa mendatang maka penggunaan pintu kamar mandi dengan jenis ini sangat tidak tepat.

  1. Memilih Finishing Pintu

Pintu kamar mandi yang banyak dijual di pasaran mempunyai corak dan warna yang sangat beragam. Apabila Anda menginginkan garansi yang panjang maka pemilihan pintu kamar mandi yang sudah di cat merupakan pilihan yang tepat. Sedangkan pintu kamar mandi dengan material fiberglass pada umumnya membutuhkan perawatan yang ekstra agar selalu awet.

Baca Juga: Desain Kamar Mandi Minimalis

Hal yang paling penting dari semua tips pemilihan pintu kamar mandi yang kami sampaikan diatas adalah menyesuaikan dengan budget yang Anda miliki. Harganya memang sangat bervariasi tergantung dari kulitas dan jenis material yang digunakan, jadi tinggal Anda sesuaikan dengan kocek yang tersedia.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *