Harga Rumput Gajah Mini Per Meter Persegi

Posted on
Rumput Gajah Mini

Harga Rumput Gajah Mini Per Meter – Rumput merupakan salah satu elemen yang memiliki peran penting untuk menciptakan sebuah taman yang indah. Ada banyak sekali jenis rumput yang bisa kita tanaman di halaman rumah untuk pembuatan taman seperti rumput peking atau yang biasa disebut dengan rumput peking.



Jenis rumput jepang merupakan salah satu rumput yang paling populer untuk digunakan dalam pembuatan taman. Namun karena perawatan rumput jepang ini sangat sulit maka jenis rumput ini telah tergantikan oleh rumput gajah mini.

Rumput Gajah Mini

Rumput gajah mini mempunyai tampilan yang tidak jauh berbeda dengan jenis rumput pada umumnya, mempunyai daun yang pendek dan hampir bulat, warnanya hijau terang dengan bentuk yang halus.

Selain itu, perawatan rumput gajah mini bisa dibilang cukup mudah. Berbeda halnya dengan jenis rumput yang lainnya, rumput gajah mini tidak perlu dilakukan pemangkasan secara berkala. Hal ini dikarenakan daun rumput gajah mini tidak tumbuh memanjang.

Tanaman yang memiliki nama latin pennisetum purpureum schamach ini tidak  hanya digunakan untuk menutupi bagian permukaan tanah, tetapi juga bisa digunakan untuk memperindah pembatas teras, taman, dan juga pemanis lantai carport. Perawatannya memang sangat mudah, cukup disiram dengan air secukupnya. Selebihnya bisa diberikan pupuk urea dengan jumlah yang sedikit, yaitu 1 sendok makan/m2.

Rumput Gajah Mini

Baca juga: Harga Rumput Sintetis

Rumput gajah mini memang mempunyai tampilan yang sangat indah sehingga menjadi daya tarik yang tersendiri bagi para desain eksterior rumah dalam menciptkan kesan yang asri pada hunian rumah. Dengan bentuk daun yang kecil tentunya akan meminimalkan perawatan sehingga tidak akan merepotkan ataupun menyita banyak waktu.

Keunggulan Rumput Gajah Mini

Sesuai dengan namanya, rumput gajah minim memang mempunyai ukuran daun yang jauh lebih kecil jika dibandingkan dengan rumput gajah biasa atau rumput taman pada umumnya. Pekarangan yang tidak luas sekalipun masih bisa ditanami rumput gajah mini. Jenis rumput gajah ini memiliki banyak sekali keunggulan, yaitu:

Rumput Gajah Mini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *