Harga Sprei Berbagai Macam Merk Dan Ukuran

Posted on
sprei berbagai macam merk

  1. Ukuran

Meskipun terbilang sepele, tetapi banyak sekali orang yang tidak mengetahui ukuran kasur yang biasa digunakan di rumah. Oleh karena itu sebelum membeli sprei yang memiliki kualitas terbaik maka Anda harus mengetahui terlebih dahulu ukuran kasurnya.



Secara umum, ukuran kasur tempat tidur ada 3 macam yaitu King (1800-200 x 200 cm), queen (160 x 1200 cm), dan juga single (100-200 x 200).

  1. Bahan

Faktor bahan juga sangat penting sekali untuk dipertimbangkan. Bahan katun merupakan salah satu bahan yang paling baik untuk sprei. Hal ini karena katun memiliki daya serap yang sangat tinggi sehingga cocok sekali untuk cuaca tropis di Indonesia, terlebih jika Anda merupakan orang yang mudah sekali berkeringat.

Sprei katun  akan memberikan efek yang sejuk, adem, dan juga nyaman. Selain itu, ada juga bahan lainnya yang bisa Anda pilih yaitu bahan line. Hampir sama dengan katun, bahan line juga akan memberikan efek kenyamanan yang serupa.

  1. Motif

Motif dan warna sprei juga harus Anda pikirkan, untuk pemilihan motif harus sesuai dengan tone interior kamar tidur supaya terlihat serasi. Kamar minimalis yang memiliki ukuran kecil sangat tidak tepat jika menggunakan motif yang terlalu ramai ataupun corak yang bisa karena hanya aka membuat suasan di dalam kamar terasa sangat sempit.

Dalam hal ini Anda bisa memilih warna polos atau motif netral supaya kamar Anda terlihat lebih luas. Namun jika ukuran kamar tidur Anda luas maka Anda bis memilih warna atau corak dengan bebas, yang penting tetap disesuaikan dengan tone interior kamar.

Baca Juga: Warna Cat Tembok Kamar Tidur

Rekomendasi Merk Sprei Terbaik

Selanjutnya kami akan memberikan rekomendasi mengenai merk sprei terbaik. Rekomendasi merk sprei terbaik yang kami bagikan kali ini sudah pasti bagus dan nyaman sekali ketika digunakan.  Mari langsung saja rekomendasi dan review brand spreinya berikut ini:

  1. Bonita

sprei bonita

Sprei bonita terbuat dari bahan katun disperse sehingga membuatnya menjadi halus dan lembut. Tersedia warna yang sangat lengkap dengan motif beragam yang tentunya akan sangat disukai oleh anak-anak dan orang dewasa. Selain itu, juga memiliki banyak ukuran dengan harga yang sangat terjangkau.

Kelebihan Sprei Bonita

  • Tidak gampang luntur meskipun sering di cuci.
  • Kain yang halus, lembut, dan nyaman untuk digunakan tidur.
  • Harga murah.
  • Tidak berbulu.

Kekurangan Bonita

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *