Harga Plat Bordes Galvanis Dan Aluminium

Posted on


Harga Plat Bordes – Sekarang ini kehadiran produk plat baja mempunyai peran yang sangat penting dalam dunia konstruksi dan berbagai industri yang lainnya. Hal ini tak lain karena kekuatann dan tingkat ketahanan yang dimiliki oleh produk plat baja tersebut bisa dibilang cukup tinggi.



Maka tak heran jika sekarang ini banyak sekali berbagai macam produk plat baja yang diproduksi dan setiap produsen memiliki karakteristik tersendiri untuk diaplikasikan pada berbagai kebutuhan. Salah satunya adalah produk plat bordes atau yang biasa disebut dengan nama plat kembang.

 

Harga Plat Bordes

Plat bordes banyak digunakan dalam berbagai konstruksi bangunan yang membutuhkan ketahanan dan kekuatan yang tinggi. Selain untuk kebutuhan konstruksi, plat bordes juga banyak digunakan untuk kendaraan mobil, truk, dan lain sebagainya.

Perlu diketahui bahwa plat bordes ini tidak hanya dibuat dari bahan material baja saja, ternyata ada juga plat bordes yang terbuat dari bahan alumunium, galvanis, dan lainnya. Di pasaran, harga plat bordes alumunium dan galvanis sangat bervariasi tergantung dari ukurannya.

Mengenal Plat Bordes

Mengenal Plat Bordes

Plat bordes memiliki nama lain seperti Checkered Mild Steel atau Checkered Steel. Di Indonesia sendiri plat bordes biasa disebut dengan nama Plat Berlian atau Plat Kembang. Plat bordes adalah sebuah plat baja yang bagian permukaannya timbul bergelombang dan di dalamnya memiliki bentuk jajaran genjang pada salah satu bagian permukaannya sehingga hal ini bisa mengurangi resiko licin dan tergelincir.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *