Harga Gypsum Board Per Lembar Terbaru

Posted on
Harga Gypsum Board

  1. Ramah Lingkungan

Gypsum board juga sangat ramah terhadap lingkungan, sebab jika bahan material ini sudah tidak digunakan lagi maka dipastikan tidak akan mencemari lingkungan karena akan melebur ke dalam tanah secara langsung.



Bahkan papan ini juga akan menghemat energi pada rumah, misalnya saja jika ruangan rumah Anda ber-AC, maka papan gypsum bisa membuat ruangan terasa lebih dingin karena memang sifat materialnya yang tidak menyerap hawa dingin.

  1. Harga Terjangkau

Dengan menggunakan papan gypsum, maka Anda juga lebih menghemat biaya pengeluaran pada saat membangun rumah. Hal ini karena sifat gypsum yang sangat ringan sehingga Anda tidak perlu lagi untuk membuat pondasi rumah yang cukup kuat.

Menariknya lagi Anda bisa memasang sendiri papan ini untuk dinding, hal ini tentunya akan membuat Anda tidak perlu mengeluarkan banyak biaya untuk tukang bangunan.

Baca Juga: Model Desain Plafon Gypsum

Kekurangan Papan Gypsum

Kekurangan Papan Gypsum

  1. Tidak Tahan Terhadap Air

Meskipun memiliki banyak kelebihan, papan gypsum juga mempunyai kekurangan yaitu tidak tahan terhadap air. Maka dari itu, pada saat musim hujan tiba maka kemungkinan untuk terjadi kebocoran pada rumah pun ada. Selain tidak tahan terhadap air, air yang telah merembes pada plafon akan meninggalkan noda bercak yang secara perlahan dapat merusak plafon gypsum tersebut.

  1. Tidak Tahan Terhadap Benturan

Kekurangan papan gypsum selanjutnya adalah tidak tahan terhadap benturan. Maka dari itu, Anda harus sangat berhati-hati ketika melakukan proses pemasangan supaya panel gypsum nantinya tidak rusak.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *